Kesalahan dan
kehinaan manusia
Tidak ada kebanggaan
lagi
Semua menyombongkan
diri
Tidak ada kecintaan
lagi
Semua mencemarkan
hati
Persaudaraan sudah
pudar
Kebersamaan tidak
terdengar
Persatuan telah
hancur
Kehinaanlah yang tergelar
Rasa benci diturunkan
Hati dendam menjadi
santapan
Rasa kesal selalu
dipuaskan
Hati iri tak dapat
dihilangkan
Hidup ini sudah tidak
pantas
Penderitaan terlihat
jelas
Hidup ini sudah tidak
selaras
Perlu sekali
pengampunan tak terbatas
Yang telah terjadi
kesalahan kami, ya Tuhan
Yang belum terjadi
ubahlah kami!, ya Tuhan
“Ingatlah,
ya TUHAN
Apa yang
terjadi atas kami
Pandanglah
dan lihatlah atas Kehinaan kami”
Ratapan 5 : 1
GOD Bless u
No comments:
Post a Comment