Saturday, February 20, 2016

(LaBer)Marilah kepada - Ku!

Marilah kepada - Ku!

Kakimu tak  akan selalu tegar
Tangamu tak akan selalu kuat
Kepalamu tak akan selalu terangkat
Matamu tak akan selalu menatap

Air matamu tak akan selalu tertahan
Hatimu tak akan selalu tegar
Pikiranmu tak akan selalu jernih
Semangatmu tak akan selalu membara

Masalah akan selalu datang
Pencobaan akan selalu mengoda
Keingginan akan selalu menggangu
Kedagingan akan selalu menjajah

Tuhan akan selalu menunggumu
Tuhan akan selalu menyertaimu
Tuhan akan selalu melegakanmu
Tuhan akan selalu menyegarkanmu

Hidup tak akan selalu mudah,
Namun Tuhan akan selalu ada untukmu!

“Marilah kepada- Ku, semua yang letih lesu dan berbeban berat
Aku akan memberi kelegaan kepadamu”
Matius 11 : 28

GOD Bless u

No comments: