Melewati Badai
(Jason)
Bait :
D A/C# Bm G
Lingkupiku Dengan KasihMu Tuhan
D Em A
Menghadapi Kehidupan Ini
D A/C# Bm G
Bawaku Terbang Dengan Sayap Fajar
D Em A D Am7 D
Jauh Tinggi Bagai Rajawali
Reff :
G A/G F#m Bm
Aku Tenang BersamaMu Melewati Badai
G A Bm
Kukan Terbang Tinggi BersamaMu
G A/G F#m Bm
Menyaksikan KuasaMu Didalam Hidupku
Em A D
Kubersyukur Ya Allahku
“Tetapi orang - orang yang menanti-nantikan TUHAN
Mendapatkan kekuatan baru:
Mereka seumpama rajawali yang naik terbang
Dengan kekuatan sayapnya; Mereka berlari
Dan tidak menjadi lesu, mereka berjalan
Dan tidak menjadi lelah”
Yesaya 40 : 31
No comments:
Post a Comment