Siap dipisahkan?
Kedatangan
Kristus dalam dunia ini mendatangkan sukacita.
Bayi Kritsus dikatakan membawa damai sukacita bagi umat- Nya. Juruselamat yang sudah dinubuatkan sejaka dahulu
kala, akhirnya datang juga bagi bangsa Israel.
Setelah
Yesus dewasa, bangsa tersebut harus menghadapi kenyataan bahwa kedatangan- Nya
juga akan “memisahkan” umat- Nya yang dikenan- Nya dan tidak. Bagi umat- Nya yang mengakui serta percaya
kepada- Nya maka akan diselamatkan, bagi mereka yang mengakui ajaran- Nya namun
tidak percaya kepada- Nya akan berakhir di perapian yang panas.
Sebelum
Yesus disalbkan, dikatakan tidak semua umat Tuhan dikatakan akan mendapat
tempat di kerajaan- Nya. Banyak sekali
umat- Nya yang hidup taat dengan ajaran serta rutinitas ke- agamaan justru
tidak mengakui bahwa Ia adalah Anak Allah.
Bahkan mereka yang paling mengerti kitab sucilah yang kemudian
merencanakan penyaliban Kritrsus sang mesias.
Lalu dimanakah posisi kita saat ini? Apakah kita teramasuk orang percaya
yang taat akan beribadah, namun tidak menjalankan kehendak Kristus?jika memang
demikian maka bersiaplah ketika Kristus menampi untuk memisahkan umat- Nya!
Kritstus
datang untuk menyatakan kebenaran yang sejati, bukan kebenaran yang berdasarkan
kelompok tertentu
“Alat penampi sudah
ditangan- Nya, Ia akan membersihkan
Tempat penggirikan-
Nya dan mengumpulkan
Gandum- Nya ke
lumbung, tetapi debu jerami itu akan
Dibakar- Nya dalam
api yang tidak terpadamkan”
Matius 3 : 12
God Bless You
No comments:
Post a Comment