Persahabatan di Madagaskar
Film Animasi Madagaskar 2 (escape from
Cerita tersebut memang merupakan cerita fiktif belaka, namun terdapat banyak hal positif yang bisa kita ambil, salah satunya adalah dalam hal persahabatan. Walaupun keempat tokoh tamanya adalah binatang yang berbeda jenis dan ukuran, tetapi persahabatan mereka sudah bagaikan sebuah keluarga. Pada saat masa – masa sulit justru mereka salaing membantu bagaikan saudara yang tumbuh bersama.
Manusia adalah makhluk sosial, yang setiap hari memerlukan bantuan orang lain untuk bertahan hidup. Seharusnya kita tidak perlu memilih – milih seorang sahabat hanya karena perbedaan ras, warna kulit, tingkat pendidikan atau status – status sosial tertentu. Lebih dari itu jika kita sudah akrab dengan seseorang usahakanlah untuk untuk selalu berbagi. Bukan saja berbagi kebahagian bersama, sebaliknya dalam saat salah satu mengalami kesulitan, kita justru harus siap memberikan bantuan jika diminta atau paling tidak berdoa untuknya, layaknya seorang saudara.
"Seorang sahabat menaruh kasih
setiap waktu dan
menjadi saudara dalam kesukaran "
Amsal
GOD Bless u
No comments:
Post a Comment