Sunday, May 19, 2019

(PuBer)TUHAN ada juga di malam hari!


TUHAN ada juga di malam hari!

Malam pasti datang
Kegelapan tidak bisa dihindari
Cahaya hangat akan hilang
Namun sinar bulan tetap menerangi

Ketakutan datang kala malam hari
Kesunyian menaungi kehidupan
Pasti ada resah di dalam hati
Jikalau engkau tidak beriman

TUHAN tetap ada di tengah malam
Jangan lesu apalagi putus asa
Yakinilah dengan iman yang mendalam
Penyertaan TUHAN dan anugerah- Nya

Di malah hari tentu ada ketenangan dan juga kesunyian
Di malam hari seharusnya juga ada refleksi serta juga puji syukur

“Aku memuji TUHAN
Yang telah memberikan nasihat kepadaku,
Ya, Pada waktu malam hati nuraniku mengajari aku”
                                                                Mazmur 16 :  7
GOD Bless u

No comments: