Datang Dan Kembali
(Life Tree)
C/E F
Am G
Sadarkah Dirimu Bila Selama Ini
C/E F
Gsus4 G
Kau Sangat Berarti BagiKu
C/E F
Am G
Adakah Hatimu Merasakan HadirKu
Am C/G Gsus4 G
Kala Damai Tak Mampu Berucap
Am C/G F
Kala Cinta Tak Lagi Bertahan
C/E F
Am G
Lelah Langkahmu, Kurasakan Selalu
C/E F
G
Tanda Ku Setia Padamu
C/E F
Am G D/F#
Datang PadaKu, Lalukan Semua Ragumu
Dm G C
Datang Dan Kembali PadaKu
Dm C/E F Am
Datanglah Dan
Mendekat PadaKu
Dm
C/E Gsus4 G
Kau Berharga Di
MataKu
“Oleh
karena engkau berharga di mata- Ku
Dan
mulia, dan Aku ini mengasihi engkau,
Maka
Aku memberikan manusia sebagai gantimu
Dan
bangsa – bangsa sebagai ganti nyawamu”
Yesaya 43 : 4
GOD Bless You
No comments:
Post a Comment